Judul Album : Jamilah
Artis : Jamal Mirdad
Music Director : Pompy
Tahun Rilis : 1986
Produser : Senjaya Wijaya
Produksi : Musica Studio’s
Artis : Jamal Mirdad
Music Director : Pompy
Tahun Rilis : 1986
Produser : Senjaya Wijaya
Produksi : Musica Studio’s
Sukses besar lagu-lagu dengan tema ‘main-main’ seperti MADU DAN RACUN atau KUGADAIKAN CINTAKU rupanya membawa dampak cukup besar pada industri musik pop Indonesia. Beberapa penyanyi yang sudah mapan di genrenya rupanya ‘tergoda’ untuk mencoba genre ini, salahsatunya adalah JAMAL MIRDAD. Lewat album berjudul JAMILAH inilah Jamal mencoba peruntungan di genre pop jenaka. Ternyata langkah jamal ini mendapat sambutan yang luar biasa. Album Jamilah ini meledak di pasaran, dan membuat Jamalpun akhirnya ‘menggeser’ genre musiknya ke jenis ini, sehingga album-albumnya setelah ini nyaris selalu ceria dan jenaka, berbeda dengan album-album di awal karirnya yang selalu sendu melankolis. Bisa dibilang, album ini adalah momentum kebangkitan jamal setelah album PERAWAN DESA yang monumental itu.
Track List
1. JAMILAH
Manthou’s
2. SEKUNTUM MAWAR MERAH
Yeyen Her & Zam Zam
3. KAU GADIS MANIS
Ade Putra
4. SEJUTA PESONA CINTA
Egy P.
5. KEMELUT MISTERI
Pompy
6. RINDU OH RINDU
Pompy
7. AKU JATUH CINTA
Pompy
8. KARENA DIA
Pompy
9. RAGU DALAM PENANTIAN
Roesmin
10. AKU CINTA DESAKU
Aditya R.
11. KUBAWA PESANMU OH AYAH
S. Indrawan
1. JAMILAH
Manthou’s
2. SEKUNTUM MAWAR MERAH
Yeyen Her & Zam Zam
3. KAU GADIS MANIS
Ade Putra
4. SEJUTA PESONA CINTA
Egy P.
5. KEMELUT MISTERI
Pompy
6. RINDU OH RINDU
Pompy
7. AKU JATUH CINTA
Pompy
8. KARENA DIA
Pompy
9. RAGU DALAM PENANTIAN
Roesmin
10. AKU CINTA DESAKU
Aditya R.
11. KUBAWA PESANMU OH AYAH
S. Indrawan
JAMILAH
Duh duh aduh Jamilah
Gadis ayu anak Pak Lurah
Aduh manisnya
Dia pandai berdandan
Dia cantik sekali
Dia juga pandai mengaji
Duh duh aduh Jamilah
Tiap pagi pergi ke kali
Rajin sekali
Lewat depan rumahku
Kutegur dia malu
Sambil menunduk dia tersipu
Ya Jamilah, kau gadis ayu
Ya Jamilah, engkau kutunggu
Ah aku mau melamarmu
Bulan depan kita ke penghulu
Duh duh aduh Jamilah
Abang sungguh tak sabar menunggu
Hatiku rindu
Senyum manis bibirmu
Yang menggoda hatiku
Hatiku rindu-rindu padamu
No comments:
Post a Comment